Glossary entry

Indonesian term or phrase:

kelelahan sistematis

English translation:

systematic depletion

Added to glossary by Regi2006
Sep 4, 2012 12:20
11 yrs ago
1 viewer *
Indonesian term

kelelahan sistematis

Indonesian to English Other Agriculture
Dalam acara itu terungkap bahwa kapasitas produktivitas pertanian di Indonesia mengalami kelelahan sistematis. Beberapa hal yang disebut sebagai pencetus kelelahan sistematis pada pertanian itu antara lain karena pola budi daya dan lingkungan tumbuh dan inefisiensi skala produksi.

Proposed translations

25 mins
Selected

systematic depletion

'kelelahan' dalam 'kelelahan sistematis' merupakan kiasan yang bermakna 'pengurasan'. Misalnya, pengurasan unsur hara tanah karena budidaya tanaman yang intensif, dan sebagainya. Saya cenderung menggunakan 'depletion' dalam hal ini.

Di samping itu penggunaan pupuk kimiawi tidak hanya meningkatkan biaya produksi yang cenderung naik tetapi juga mengakibatkan struktur tanah yang makin keras, kelelahan tanah (soil depletion) dan efek sampingnya terhadap lingkungan dan kesehatan.

http://journal.ui.ac.id/humanities/article/viewFile/195/191
Something went wrong...
4 KudoZ points awarded for this answer. Comment: "Terima kasih semuanya!"
6 mins

systematic exhaustion

IMO.
Ada istilah Soil Exhaustion dlm bidang pertanian untuk penurunan kualitas kesuburan tanah.
Something went wrong...
21 mins

systematic mismanagement

<>
Something went wrong...
1 hr

systematic fatigue

Fatigue is the progressive and localized structural damage that occurs when a material is subjected to cyclic loading.
Ini alternatif, mungkin bisa dipakai.
Something went wrong...
1 day 1 min

systematic deterioration

<>
Something went wrong...
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search